Regu putri Lily Hitam berhasil meraih Juara 3 Umum Putri pada kegiatan Lomba Krativitas Pramuka (LKP) Kwartir Cabang Jakarta Utara 2025. Prestasi ini menjadi bukti kerja keras, kekompakan, dan dedikasi seluruh anggota dalam mengikuti setiap materi yang diperlombakan.